Posts

Showing posts from February, 2022

Daftar Calon Sangadi Terpilih di Kabupaten Bolmong

Image
Pesta demokrasi pemilihan Sangadi (Kepala desa red) di 96 desa yang tersebar di Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) telah usai. Keinginan warga dalam menentukan calon pemimpin desa itu terlihat dengan berakhirnya penghitungan suara di TPS Kamis (3/2). Pada Pilsang serentak tahun 2022 di Kabupaten Bolmong, dari 200 desa, terdapat 96 desa yang melaksanakan Pilsang yang tersebar di 15 kecamatan. Dari data yang rangkum, bisa diketahui calon kepala desa mana yang menang dan tinggal menunggu akan dilantik Bupati Bolmong Yasti Soepredjo Mokoagow. Namun kendati demikian, data yang disajikan ini, belum semunya mutlak karena masih menunggu penetapan panitia. Berikut data hasil perolehan suara Pilsang yang terdapat disejumlah desa yang dirangkun media totabuan.co. Kecamatan Sang Tombolang Desa Babo Suhardi Maani 296 Sapri Lauso 456 Desa Maelang Sahadina Mokodompit 209 Hisrah Makalalag 65 Djikrun Dilapanga 90 Hairun Dilapanga 276 Nursia Untungdaleng 41 Kecamatan Dumoga Barat Des...

Calon Sangadi AMS Nomor Urut 2,Ribuan Warga Pendukung Kompak Membangun Desa Wineru

Image
Bolmong,Rabu(02/02/22) - Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa ( Sangadi ) Di Kabupaten Bolaang Mongondow ( Bolmong ) tinggal menghitung Hari Lagi yang nanti akan dilaksanakan  3 Pebruari 2022, Halnya  Desa Wineru Kecamatan Poigar Kabupaten Bolaang Mongondow ( Bolmong ) Di desa wineru  ada Padangan dengan calon sangadi nomor urut 2 Aneke Mylan Sumilat pasangan calon ( Paslon ) yang ikut dalan Konsestan Pemilihan Kepala desa (sangadi)  dari visi dan misi akan Program prioritas yaitu untuk memajukkan kemakmuran masyarakat teruma untuk pendataan keluarga penerima Manhattan (KPM) jalan kebun desa serta serta prioritas pembangunan balai desa.  Kepada awak media  Selasa (02/02/2022)  menyampaikan Keinginannya untuk mengikuti Pemilhan Sangadi di Desa Wineru karena merasa terpanggil,Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) karena karena banyak Permintaan warga desa untuk membangun desa.  Terpantau dari daftar Pemilihan total Sekira 1400 pemilih di perkirakan masa pen...